Membuat Kotak Penyimpanan Sendiri

Memiliki berbagai macam barang-barang kecil seringkali membutuhkan tenaga ekstra untuk menatanya agar rapi dan tidak berserakan. Kita dapat menyediakan sebuah ruangan khusus untuk menyimpan barang-barang tersebut. Namun bila tidak ada lagi ruangan kosong, langkah satu ini pun dapat menjadi solusi, yaitu dengan membuat kotak penyimpanan yang praktis.




Ada kegembiraan tersendiri ketika kita dapat mendesain dan membuat sendiri perabot idaman. Langkah-langkahnya pun terbilang mudah dan sederhana. Untuk membuat kotak penyimpanan susun ini Anda hanya membutuhkan beberapa bahan dan alat berikut ini :

* beberapa buah papan kayu atau kotak kayu yang telah jadi
* lem kayu
* mur
* obeng
* bor
* penggaris
* paku
* pensil
* dan beberapa kreatifitas



Anda dapat memodifikasi desain dengan menyesuaikan dengan kebutuhan Anda. Dimensi dan bentuk dapat disesuaikan dengan barang apa yang akan ditempatkan di kotak penyimpanan hasil karya Anda.




referensi

Selamat berkreasi teman-teman.

Subscribe to receive free email updates: